17 Maret 2018

Model MINIMALIS Pintu PVC untuk Kamar Tidur Masa Kini

Pemilihan desain atau model untuk kamar tidur tidak boleh dilakukan asal-asalan karena harus disesuaikan dengan bentuk atau gaya rumah apakah itu gaya minimalis, klasik dan lain sebagainya. 

Selain itu untuk bahan yang digunakan juga harus diperhatikan mengingat ada berbagai macam bahan untuk pembuatan desain pintu kamar tidur. Dari berbagai macam bahan tersebut maka kini terdapat pilihan pintu kamar tidur aluminium, pintu kamar tidur plastik atau PVC, pintu kamar tidur kayu jati dan lain sebagainya.

Pertimbangan lainnya untuk pemilihan desain pintu kamar tidur adalah dengan mengikuti perkembangan dari setiap desain pintu masa kini sehingga bisa menyesuaikan dengan desain interior rumah.

Desain pintu pvc untuk kamar tidur, pintu kamar tidur plastik, pintu kamar tidur masa kini

Dari berbagai pilihan tersebut, khususnya untuk bahan yang digunakan ternyata yang paling ringan yakni pintu kamar tidur dari bahan plastik atau PVC. Penggunaan bahan plastik seperti pintu PVC untuk kamar tidur dikarenakan harga pintu plastik kamar tidur yang relatif terjangkau daripada pintu kamar tidur aluminium ataupun pintu kamar dari kayu jati.

Harga pintu plastik atau PVC untuk kamar tidur yang tidak terlalu mahal memang dijadikan alasan untuk menekan biaya agar tidak terlalu membengkak.

Model MINIMALIS Pintu PVC untuk Kamar Tidur Masa Kini

Dengan banyaknya konsumen tersebut maka banyak yang mencari referensi tentang berbagai model atau desain pintu PVC untuk kamar tidur minimalis. Setiap desain dari pintu kamar tidur minimalis  yang terbuat dari plastik juga tersedia banyak variasi ada yang pintu dorong seperti biasa atau model pintu geser untuk kamar tidur.

Kedua desain pintu kamar tidur tersebut dapat dijadikan alternatif untuk menentukan desain pintu kamar tidur seperti apa yang akan digunakan nantinya.

Model Pintu PVC untuk Kamar Tidur (Pintu Dorong)

Konsep dari model pintu kamar tidur ini sudah sangat umum sehingga seringkali dijumpai di setiap pintu rumah yang ada. Dan untuk menambah referensi setiap desain pintu kamar tidur tersebut maka disini disediakan berbagai macam atau modelnya yang didapat dari berbagai sumber.

Desain pintu pvc untuk kamar tidur, pintu kamar tidur plastik, pintu kamar tidur masa kini

Desain pintu pvc untuk kamar tidur, pintu kamar tidur plastik, pintu kamar tidur masa kini

Desain pintu pvc untuk kamar tidur, pintu kamar tidur plastik, pintu kamar tidur masa kini

Desain pintu pvc untuk kamar tidur, pintu kamar tidur plastik, pintu kamar tidur masa kini


Model Pintu Geser untuk Kamar Tidur

Konsep desain pintu berikutnya adalah dari model pintu geser. Model pintu geser untuk kamar tidur yang menggunakan bahan PVC atau plastik mengadopsi konsep pintu-pintu yang ada di negeri Sakura Jepang. Penggunaan pintu PVC untuk kamar tidur yang dibuka dengan cara menggeser bertujuan untuk memaksimalkan ruangan yang ada sehingga menjadi semakin luas dikarena model pintu geser sangat minimalis dan tidak memakan tempat.

Desain pintu pvc untuk kamar tidur, pintu kamar tidur plastik, pintu kamar tidur masa kini


Desain pintu kamar tidur dari bahan PVC memang tidak banyak yang mempublikasikannya, untuk itu maka contoh dari desain pintu pvc untuk kamar tidur hanya beberapa saja. Namun dengan keterbatasan model dari desain-desain pintu tersebut bisa membantu menginspirasi konsep desain pintu yang sesuai dengan trend masa kini.

 
Back To Top